Soto Padang bumbu asli merupakan olahan hidangan berkuah kaldu sapi, irisan daging sapi goreng kering, perkedel kentang, dan juga bihun. Citarasa Soto Padang akan semakin enak jika Anda menyajikannya dalam keadaan masih panas. Cocok sebagai sajian di hari lebaran, menu makan siang, makan malam, atau acara penting lainnya. Cara pengolahannya sangat mudah dan praktis. Hidangan Soto Padang saat ini juga ...

Keripik Sanjai atau Karupuak Sanjai tidak hanya menawarkan variasi rasa yang beragam, tetapi juga tekstur yang renyah dan lezat. Singkong yang dipotong tipis kemudian digoreng hingga kering menciptakan keripik yang sangat renyah. Bagi pecinta rasa gurih, varian dengan tambahan garam memberikan sentuhan asin yang memikat, sementara bagi yang menyukai rasa manis, varian dengan olesan gula merah memberikan cita rasa yang ...

Dendeng Balado khas Padang merupakan masakan khas dari Sumatera Barat yang terbuat dari irisan lebar dan tipis daging sapi. Irisan daging tersebut dikeringkan, kemudian di goreng hingga kering. Selanjutnya, ada penambahan bumbu balado untuk menghasilkan citarasa pedas pada sajian dendeng. Dendeng Balado khas Padang merupakan salah satu kuliner khas dari Sumatera Barat. Terbuat dari irisan lebar dan tipis daging sapi ...

Telur Dadar Padang memiliki ciri khas tekstur yang tebal. Sehingga, membuat sajian ini berbeda dari telur dadar biasa yang tanpa isian dan tipis. Saat proses pengolahan telur dadar yang satu ini, menggunakan rempah daun kunyit. Oleh sebab itu, menghasilkan citarasa yang spesial dan unik. Lauk yang satu ini dapat Anda temukan pada berbagai rumah makan Padang atau membuatnya sendiri di ...